Dompu, Satondapost.com . Sangat prihatin dengan kondisi Kantor Dinas Pendidikan dan olahraga Kabupaten Dompu (Dikpora), gedung semua semua ruangan dinding dinas sudah mulai rapuh dan roboh.
Saat dikonfirmasi Syamsudin (Some), dimana ambruknya plafon terlihat di berbagai ruangan pada hari Selasa 19 Oktober kemarin. Dan dinding terlihat retak-retak di beberapa titik ruangan serta tiang yang terbuat dari kayu Dikpora sudah pada keropos.
Oleh karena itu, Pemerintah Kabupaten Dompu supaya membangun gedung baru untuk Kantor Dikpora karena bangun gedung paling tua dan akan ambruk.
Peristiwa ambruknya plafon yang dialami Dikpora Dompu setidaknya menjadi pertimbangan Bupati Dompu untuk membangun baru kantor Dikpora.
Saya meminta kepada Bupati Dompu untuk melakukan pembangunan baru kantor Dikpora di tahun 2023, tuturnya. (Bondan)