• Jelajahi

    Copyright © Satonda post
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Iklan

    Asal Usul Dua Unit Combayn Di Dompu Berupa Bantuan Hibah DPR-RI Fraksi Nasdem

    Satonda
    Selasa, 21 Desember 2021, Desember 21, 2021 WIB Last Updated 2021-12-21T14:42:38Z
    Dompu, Satondapost.com - Dua unit combayn atau mobil perontok padi yang diturunkan di Kecamatan Manggelewa Kabupaten Dompu NTB pada Minggu (19/12/21) sekitar pukul 15.00 wita bantuan Anggota DPRI.

    Kepada Seksi (KASI) Pengolahan Hasil Dan Pasca Panen Distambun Kabupaten Dompu, Wisniati. SP menjelaskan bahwa bantuan dua unit Combayn tersebut adalah bantuan dana aspirasi anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI, dari Partai Nasional Demokrasi (NASDEM). (21/12/2021)
    Adapun rujukan kedatangan dua unit Combayn kemarin berdasarkan surat dari Jementerian Pertanian Direktorat Jenderal Tanaman Pangan dan Direktorat Pengolahan dan pemasaran hasil Tanaman Pangan dengan nomor:548/PL.130/C.6.1/XII/2021., Tanggal 20 Desember 2021.

    "Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan pengadaan alat dan mesin pertanian (Alsintan) pascapanen lingkup Direktorat Jenderal Tanaman Pangan tahun 2021," 

    Terkait dengan hal itu Direktorat Jenderal Tanaman Pangan menganggap permohonan dari dinas pertanian kabupaten Dompu, sudah memenuhi syarat administrasi bahwa kelompok Tani yang di ajukan untuk mendapatkan bantuan dana hibah aspirasi berupa Alsintan pascapanen diperuntukkan bagi dua kelompok Tani yang ada di kabupaten Dompu yaitu Kelompok Tani So Soncu Ta'a 1 Desa Lune Kecamatan Pajo dan Kelompok Tani Sinar Lanci Desa Lanci Jaya Kecamatan Manggelewa. Jelasnya

    Tambahannya Wisniati. SP., "mabenarkan pada saat kedatangan dua unit Combayn kemarin itu pada saat hari libur dan bantuan Alsintan di terima langsung oleh Kelompok Tani sebagai penerima manfaat." Ungkapnya (Bondan)

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini