• Jelajahi

    Copyright © Satonda post
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Iklan

    Bupati Dompu Mengikuti Perayaan HUT RI Ke 76 Dengan Presiden RI Secara Virtual

    Satonda
    Selasa, 17 Agustus 2021, Agustus 17, 2021 WIB Last Updated 2021-09-19T00:16:41Z


    Dompu, Satondapost.com - Setelah melaksanakan upacara HUT RI di lapangan beringin Pemda Dompu,  Bupati dan Wakil Bupati Dompu dan Forkopimda mengikuti upacara perayaan HUT RI Ke -76 Tahun 2021 secara virtual dengan Presiden RI Ir. Jokowi Widodo.

    Bertempat di aula Padopo Bupati, Bupati Dompu Kader Jaelani dan Wakil Bupati Dompu H. Syahrul Parsan. ST., MT., Kapolres Dompu AKBP Syarif Hidayat SH, S. I. K., Kodim 1614 Letkol Inf. Ali Cahyono S.Kom. Kepala Kejari Dompu., Mei Abeto Harahap. SH. MH. Mengikuti upacara peringatan detik-detik proklamasi kemerdekaan RI Ke - 76 yang dilangsungkan secara virtual dengan Presiden Republik Indonesia (RI). (17/8/2021) sekitar pukul : 10 : 00

    Presiden RI Ir. Jokowi Widodo bertindak sebagai inspektur upacara, dan selaku komandan upacara Asops Kosekhanudnas ll Makassar, Kolonel Pnb Putu Sucahyadi. Sementara teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia di bacakan oleh Ketua DPR RI Puan Maharani dan pembacaan doa dibacakan oleh Menteri Agama RI.

    Dimana pelaksanaan upacara perayaan Hari Ulang Tahun ( HUT ) RI Ke 76 dilaksanakan di istana negara, pada perayaan HUT RI ke 76 diselenggarakan secara virtual dan di ikuti oleh seluruh Gubernur, Bupati dan Walikota se Indonesia tak terkecuali
    Bupati dan Wakil Bupati Dompu.

    Bupati dan Wakil Bupati Dompu bersama Forkopimda mengikuti secara virtual upacara perayaan Detik-detik Proklamasi Kemerdekaan sampai upacara di bubarkan oleh Presiden RI. (BF84)

    Komentar

    Tampilkan

    Terkini