• Jelajahi

    Copyright © Satonda post
    Best Viral Premium Blogger Templates

    Iklan

    Iklan

    Banit II Sat Intelkam Polres Dompu Pantau Harga Sembako Dipasar Tradisional

    Satonda
    Kamis, 22 April 2021, April 22, 2021 WIB Last Updated 2021-04-22T07:34:49Z
    Banit ll Sat Intelkam Polres Dompu Bripka Sinardinata

    DOMPU, Satondapost.com - Banit ll Sat Intelkam Polres Dompu Bripka Sinardinata bersama Banit Vl Sat Intelkam Polres Dompu Bripda Lalu Maftuh Abdul Razzaq melakukan kegiatan monitoring terkait perkembangan harga bahan pokok dan ketersediaan stok sembako yang ada di pasar Tradisional Kabupaten Dompu, Nusa Tenggara Barat, 

    Melalui Kasi Humas Polres Dompu Ipda Hadik Wijaksono bawa kegiatan pemantuan tersebut adanya isu yang cukup meresahkan terkait naiknya harga sembako selama bulan suci Ramadhan 1442 H tahun 2021 H. "Dari hasil pantuan sejumlah harga bahan pokok yang ada di pasar bahwah, terlihat normal walau ada tingkat kenaikan namun tidak begitu signifikan," ( 22/ 04/2021) pukul 08.30 wita.

    Adapun rincian harga sembako sebagai berikut Beras Medium harga Rp. 10.000,- dan Beras Premium Rp 11.000, Gula Pasir Rp 14.000,-/kg naik menjadi Rp 15.000,-/kg, Gulaku Rp. 17.000,- Kg , Gula Merah : Rp 20.000,- s/d Rp. 25.000/kg dan Minyak goreng (Bimoli) : Rp.16.000 /1 L naik menjadi Rp. 17.000/ 1 L. Minyak Goreng Biasa (curah) : Rp 10.000/ botol tanggung, Kecap manis (ABC) : Rp.22.000/botol 620 ML
    7). Daging Sapi : dari Harga Rp. 110.000/kg naik menjadi Rp. 120.000,-/kg

    Sedangkan harga Ayam Potong : Rp 50.000/Kg, Ayam kampung : Rp.50.000 - 85.000/ekor (harga tergantung besar kecil nya ayam), Telur Ayam Boiler/ Ras : Rp 1.700/Biji, Telur Ayam Kampung : Rp 5.000/butir dan Cabe Rawit : Rp 35.000,- /Kg mengalami kenaikan menjadi Rp 130.000,- /Kg. Serta harga Bawang Merah : Rp 30.000/kg, Bawang Putih : Rp 20.000/kg naik menjadi Rp 30.000/Kg, Tomat : Rp 08.000,-/kg naik menjadi Rp 10.000/Kg. Jagung : Rp.2.500/biji
    Ikan Asin/ Teri : Rp 75.000-120.000/kg (tergantung jenis).

    Sementara harga Tepung terigu : Rp. 7.500/kg, Kacang tanah : Rp. 26.000/kg, Kemiri : Rp. 50.000/kg Wortel : Rp. 25.000 s/d 30.000/kg tergantung ukuran, Kentang : Rp. 20.000/kg, Ikan mujair : Rp. 35.000/kg, Ikan bandeng : Rp. 25.000/kg, Ikan tongkol : Rp.25.000/kg. Ikan laut jenis lain : Rp. 35.000 /kg dan Udang : Rp.30.000 - Rp. 60.000/kg (tergantung ukuran udang).


    " Untuk harga Cabe kriting : Rp 75.000/kg turun menjadi Rp 60. 000, Tempe: Rp. 6.000/Papan (tergantung ukuran), Tahu : Rp. 5.00,-/ 1 potong. Garam: Rp. 2.500- 5.000/ bungkus ( tergantung jenis dan ukuran ), Cabe besar : Rp 40.000/kg naik menjadi Rp 50. 000."

    Dari hasil monitoring tersebut, terdapat beberapa harga sembako yang mengalami kenaikan yang signifikan seperti, Daging Sapi, tomat, cabe merah, cabe kriting dan Minyak Bimoli. 

    ”Walau hanya beberapa saja yang naiknya signifikan, namu kami sudah bisa pastikan bahwa kenaikan tersebut masih tergolong normal, namu untuk menjaga kenaikan harga bahan pokok lainnya, kami akan melakukan kordinasi dengan pihak pemerintah, perindak dan Bulog,” kasi Humas polres Dompu, Ipda Hadik Wijaksono (BF84)
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini